• Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan Pers
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Kontak
INFOROHIL.COM
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Pemerintah
  • Politik
  • Hukrim
  • Lingkungan
  • Peristiwa
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Pemerintah
  • Politik
  • Hukrim
  • Lingkungan
  • Peristiwa
  • Opini
No Result
View All Result
INFOROHIL.COM
No Result
View All Result
Home Pertanian

Jelang Panen, Babinsa Dampingi Warga Rawat Jagung

15 Juli 2020
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp
Inforohil.com, Tanah Putih – Upaya anggota TNI-AD untuk mendukung ketahanan pangan dengan melakukan pendampingan pada petani terus dilakukan. Pendampingan yang dilakukan pun tidak hanya pada petani padi tapi juga petani palawija yang menanam jagung. 
Hal itu seperti ditempuh Serma Seman anggota Babinsa Koramil 02/TP yang melaksanakan pendampingan ke petani dengan melakukan pengecekan persiapan panen jagung di lahan 
jagung seluas 13  Rante di lingkungan Banjar Sari Kelurahan Banjar XII kecamatan Tanah Putih.
Danramil 02/TP, Kapten Inf Khairul Anwar mengaku sudah menjadi tugas keseharian anggota TNI untuk mendampingi petani dalam menggarap lahan,menyiangi tanaman, melakukan penyemprotan hama, pengecekan dan pemanenan tanaman. 
“Karena di kelurahan Banjar XII ada petani binaan Babinsa yang menanam jagung di lahan 13 Rante dan siap panen, maka Babinsa berusaha melakukan pengecekan tanaman sebelum dipanen. Apakah buah jagung sudah siap dipanen atau belum,” katanya.
Dan selain itu, imbuhnya, pendampingan ke petani jagung dilakukan guna memastikan apakah tanaman jagung yang siap panen tersebut aman dari hama. Pengecekan secara rutin sebelum panen akan bisa mendeteksi hama yang bakal menyerang tanaman.
“Jika sampai tidak ada pendampingan dengan tindakan pengecekan tanaman dari awal menanam, penyiangan dan siap panen, dikhawatirkan hama yang menyerang tanaman jagung tidak terdeteksi sehingga menyebabkan gagal panen,” katanya. 
Pengecekan tanaman dilaksanakan satu persatu pada tanaman jagung di lahan petani. Jika didapati ada hama yang menyerang dilakukan dengan penyemprotan. (iloeng)
Jangan Lupa Tinggalkan Komentar dan Share Artikel Ini. Tks
ShareTweetSend
Previous Post

Babinsa Dampingi Penyerahan BLT Desa Tahap III Pasir Putih Barat

Next Post

Sukseskan Sensus Online, Kodim 0321/Rohil Terima Penghargaan BPS

Next Post

Sukseskan Sensus Online, Kodim 0321/Rohil Terima Penghargaan BPS

Kabar Terbaru

Bupati Rohil Canangkan Gerakan Rohil Menanam, Targetkan 2.000 Pohon Penghijauan

31 Desember 2025

Bikin Resah Masyarakat, Residivis Pencuri Sawit Rozi Putra Diciduk Polsek TPTM

29 Desember 2025

Warga “Sulap” Jalan Rusak Jadi Lokasi Rekreasi Dadakan, Pemerintah Diminta Tidak Tutup Mata

28 Desember 2025

SSB Almajidiyah Bagan Batu Wakili Indonesia dalam Ajang Internasional di Malaysia

26 Desember 2025

Bangko Pusako Angkat Piala Juara Umum MTQ ke-XX Tingkat Kabupaten Rokan Hilir Tahun 2025

21 Desember 2025

Kapolres Rohil Cek Stok BBM di Dua SPBU, Pastikan Pasokan Aman Selama Operasi Lilin 2025

20 Desember 2025
INFOROHIL.COM

Copyright ©2021 InfoRohil.com. Developed with 💙 by webee

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan Pers
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Kontak

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Pemerintah
  • Politik
  • Hukrim
  • Lingkungan
  • Peristiwa
  • Opini

Copyright ©2021 InfoRohil.com. Developed with 💙 by webee